Cara Mengganti Wallpaper Laptop Keren 2021

Rio Chandika

Cara mengganti wallpaper laptop – cara mengganti background atau wallpaper yang ada di laptop maupun PC. cara ini sangat mudah dan simpel.

Download Wallpaper Laptop

Langkah yang pertama terlebih dahulu kita akan mendownload sebuah background di Google. Silahkan buka dulu Google Chrome. Cari “background laptop”. kemudian enter. Lalu akan muncul beberapa background. Kalau kelihatannya kurang keren, tambah aja kata “keren” nanti google akan memberikan hasil background yang keren-keren. Klik bagian gambar, lalu klik bagian “fitur”. Untuk mendapatkan ukuran yang jernih, klik bagian ukuran, lalu pilih “besar” . kemudian kita bisa download salah satu background yang menurut anda keren. Caranya, silahkan Klik Kanan, lalu kita klik save as atau simpan gambar. Lalu teman-teman bisa pilih ingin diletakkan dimana. Sebagai contoh di folder “data” . klik bagian save lalu bisa di close.

Cara Mengganti Wallpaper Laptop dengan Wallpaper Keren

buka file tadi, lalu kita bisa Klik data D atau tempat anda menyimpan wallpaper tadi, lalu klik kanan, lalu klik bagian “Set as desktop background”. Kemudian kita bisa close. Dan kita lihat background nya telah berubah.

cara mengganti wallpaper laptop

Cara Mengganti Wallpaper Laptop telah selesai. Silahkan perhatikan step by step cara mengganti wallpaper laptop di atas sampai berhasil mengganti wallpaper desktop laptop kamu ya!

Semoga Bermanfaat!

Baca Juga

Bagikan:

Share