4 Aplikasi Foto Jadi Kartun 3D Terbaik 2021

Rio Chandika

4 Aplikasi Foto Jadi Kartun 3D Terbaik 2021

4 Aplikasi Foto Jadi Kartun 3D Terbaik 2021 – Jika dulu untuk membuat efek kartun 3D itu memerlukan keterampilan dan tools yang mahal dan berat, saat ini anda bisa membuatnya dengan sekali klik dan hanya melalui smartphone. Teknologi Artificial inteligent (AI) sudah banyak diterapkan diberbagai aplikasi yang akan mempermudah penggunanaya dalam mengedit foto. Hanya dengan sekali dua kali klik, jadilah efek kartun yang anda inginkan. Berikut ini kami rekomendasikan 4 aplikasi edit foto kartun 3D terbaik 2021 berdasarkan fitur dan review yang diterima di Google Play Store.

1. ToonArt: Aplikasi Edit Foto Kartun dan Karikatur

Diinstal lebih dari 5 juta dengan rating 4,5/5 cukup membuktikan popularitas dan tingkat kepuasan pengguna aplikasi yang ditawarkan Lrebird Studios ini.

Anda bisa menggunakan foto yang sudah ada di galeri atau mengambilnya langsung dari kamera selfie untuk kemudian memilih gaya kartun yang anda sukai.

Bukan hanya wajah anda yang berubah menjadi kartun, aplikasi ini bisa juga mengubah background dengan mudah untuk menambah efek kartun yang luar biasa.

[button color=”green” size=”medium” link=”https://play.google.com/store/apps/details?id=com.lyrebirdstudio.toonart” icon=”” target=”false”]Download ToonArt: Aplikasi Edit Foto Kartun dan Karikatur[/button]

2. Aplikasi ToonMe – cartoons from photos

Aplikasi edit foto kartun 3D yang kedua ada Aplikasi bernama ToonMe. Aplikasi yang ditawarkan Linerock Investments LTD ini sudah diinstal lebih dari 10 juta kali dengan rating 4,6/5 dari total 577.782 ulasan yang diterima di Google Play Store.

Salah satu fitur yang menarik dari aplikasi ini adalah dapat mengubah foto keseluruhan badan menjadi kartun. Anda bisa segera mencobanya secara gratis dari Google Play.

[button color=”green” size=”medium” link=”https://play.google.com/store/apps/details?id=com.vicman.toonmeapp” icon=”” target=”false”]Download Aplikasi ToonMe – Cartoons from Photos[/button]

3. Aplikasi Voilà AI Artist Foto Editor

Aplikasi ini sudah diinstal lebih dari 10 juta kali dengan rating 4,6/5 dari total 103.813 ulasan yang diterima di Google play store.

Ada banyak fitur menarik yang bisa anda temukan di aplikasi ini. Ulasan lebih lengkap dapat anda temukan di artikel lain di sini:

Baca Juga: Edit Foto Jadi Kartun 3D dengan Aplikasi AI Voila

Selain kartun 3D, anda bisa membuat karikatur, efek lukisan abad ke-15, abad ke-18, dan abad ke-20. Anda bisa juga membuat foto anda versi bayi kartun, dll.

[button color=”green” size=”medium” link=”https://play.google.com/store/apps/details?id=com.wemagineai.voila” icon=”” target=”false”]Download Aplikasi Voilà AI Artist Foto Editor[/button]

4. Aplikasi ToonHub – Pengubah wajah, Editor Foto Kartun AI

Aplikasi ini mungkin kalah populer dengan aplikasi kartu AI lainnya di atas, saat ini baru diinstal lebih dari 50 ribu dengan rating 4,4/5 dari total 415 ulasan yang diterima di Google Play Store.

Namun layak untuk dicoba fiturnya. Apliaksi ini menawarkan berbagai gaya kartun seperti Renaisans, komik, kartun 3D dan 2D, dan lainnya. Selain itu disediakan juga tata letak untuk foto kartun anda.

Tersedia banyak template siap pakai yang akan menambah efek kartun layaknya profesional.

[button color=”green” size=”medium” link=”https://play.google.com/store/apps/details?id=com.risingcabbage.cartoon” icon=”” target=”false”]Download Aplikasi ToonHub – Pengubah wajah, Editor Foto Kartun AI[/button]

***

Demikian beberpa 4 Aplikasi Foto Jadi Kartun 3D Terbaik 2021 dengan berbagai fiturnya yang menarik. Diantarnya membutuhkan anda untuk berlangganan jika ingin mendapatkan fitur premium, namun jika untuk iseng saja, fitur gratisannya pun lumayan worthed untuk dicoba.

Semoga membantu!

Baca Juga

Bagikan:

Share