Daftar Aplikasi yang Terinfeksi Malware Joker Terbaru 2021

Rio Chandika

Daftar Aplikasi yang Terinfeksi Malware Joker Terbaru 2021

Daftar Aplikasi yang Terinfeksi Malware Joker Terbaru 2021 – Segera Uninstall 14 Aplikasi ini Kalau Tidak Mau Hp mu Terkena Malware Joker. Meskipun Google Play Store cukup ketat dalam soal keamanan aplikasi yang mereka daftarkan, namun ternyata terdeteksi ada beberapa aplikasi yang terinfeksi malware joker yang cukup membahayakan.

Malware Joker ini biasanya akan membuat nomor kita didaftarkan ke layanan SMS premium dan juga bisa mengakses SMS dan kontak pengguna. Tentunya tanpa sepengetahuan pengguna.

Beberapa aplikasi tersebut mungkin masih sedikit yang menginstal, tapi ada juga yang sudah diintasl pilihan ribu!

Langsung saja Berikut ini 14 Aplikasi yang Terinfeksi Malware Joker Terbaru 2021

• EmojiOne Keyboard (50,000+ pemasangan)

• Now QRcode Scan (10,000+ pemasangan)

• Classic Emoji Keyboard (5,000+ pemasangan)

• Super Hero-Effect (5,000+ pemasangan)

• Blender Photo Editor-Easy Photo Background Editor (5,000+ pemasangan)

• Battery Charging Animations Battery Wallpaper (1,000+ pemasangan)

• Smart TV Remote (1,000+ pemasangan)

• Volume Booster Louder Sound Equalizer (100+ pemasangan)

• Easy PDF Scanner (10+ pemasangan)

• Volume Booster Hearing Aid (10+ pemasangan)

• Battery Charging Animation Bubble Effects (10+ pemasangan)

• Dazzling Keyboard (10+ pemasangan)

• Flashlight Flash Alert on Call (1+ pemasangan)

• Halloween Coloring (1+ pemasangan)

Demikian Daftar Aplikasi yang Terinfeksi Malware Joker Terbaru 2021 berdasarkan Kaspersky Tatyana Shishkova.

Jadi jika ada salah satu aplikasi yang terinsal di smartphone anda, segera uninstall karena dapat merugikan anda.

Baca Juga

Bagikan:

Share